Gencatan senjata Israel-Hamas, terobosan besar di tengah ketidakpastian – Poin-poin apa yang sudah disepakati?


Presiden AS Donald Trump bertemu Perdana Menteri Benjamin Netanyahu di Washington DC pada 29 September 2025.

Sumber gambar, AFP via Getty Images

Keterangan gambar, Presiden AS Donald Trump bertemu Perdana Menteri Benjamin Netanyahu di Washington DC pada 29 September 2025.

Kesepakatan gencatan senjata dan pertukaran sandera antara Israel dan Hamas, yang diumumkan setelah negosiasi intensif di Mesir pada Kamis (09/10) menjadi terobosan yang dapat mendekatkan kedua pihak pada perdamaian.

Hanya saja, kendati tengah diliputi momentum positif, tidak ada jaminan bahwa perang yang telah berlangsung dua tahun di Gaza itu akan benar-benar berakhir.

Faktor utama yang mendorong pengakhiran perang kali ini adalah keterlibatan langsung Presiden Amerika Serikat Donald Trump yang menekan tidak hanya Hamas, tapi juga Israel.

Di sisi lain, tekanan ini menjadi kemenangan diplomatik yang luar biasa bagi Trump, sosok yang ingin dikenal sebagai tokoh yang mampu mengakhiri perang—serta mendapatkan penghargaan atas upaya tersebut.





listgameindo.site

Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad
Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad