Cinta di balik tahanan Taliban – Kisah pernikahan laki-laki Muslim dan perempuan Yahudi


Sammi and Safi dressed in their wedding attire posing for a photo and holding hands. Sammi is wearing a traditional white and red bridal Afghan dress and wearing a scarf on her head, while Safi is wearing a golden traditional groom's outfit called a Sherwani.

Sumber gambar, Sammi Cannold

Keterangan gambar, Pasangan Safi Rauf dan Sammy Cannold.

Ketika Kota Kabul diambil alih Taliban pada Agustus 2021, foto-foto kekacauan yang memperlihatkan warga Afghanistan berdesakan di bandara agar dapat melarikan diri ke luar negeri beredar ke seluruh penjuru dunia.

Di Washington DC, seorang mantan tenaga medis Angkatan Laut AS bernama Safi Rauf diam-diam memulai misinya sendiri. Dia hendak membantu teman dan rekan kerjanya yang terjebak di Afghanistan.

Safi tidak pernah membayangkan bahwa melalui rencananya itu dia akan menemukan pasangan perempuan Yahudi.

“Di Kabul saya mulai membantu satu orang dengan ragu-ragu,” kata Safi, yang merupakan seorang Muslim.





listgameindo.site

Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad Left Ad
Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad Right Ad