Demo: Pertemuan organisasi mahasiswa dengan DPR dan dua menteri – Apa efeknya pada demonstrasi?
Sumber gambar, ANTARA FOTO Keterangan gambar, Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad (tengah), Saan Mustopa (kiri), dan Cucun Ahmad Syamsurijal (kanan) saat bertemu dengan sejumlah elemen mahasiswa di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (03/09). 5 September 2025 Belasan organisasi mahasiswa intra dan ekstra kampus menyampaikan tuntutan langsung di dalam gedung DPR, Jakarta, Rabu (03/09) yang … Read more